iklan di pojokbanua

KPH Tabalong Optimalisasi Patroli dalam Mencegah Kebakaran Hutan dan Lahan

waktu baca 1 menit
Rabu, 18 Mei 2022 17:05 0 muattha

POJOKBANUA, TANJUNG – Tim Perlindungan Hutan KPH Tabalong Jum’at (13/05) Melakukan giat Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di wilayah Resort Pengelolaan Hutan (RPH) Panaan Desa Panaan Kecamatan Bintang Ara.

Kegiatan Patroli berupa Penyuluhan dan himbauan pencegahan Karhutla kepada aparat Desa, dan masyarakat yang ditemui di lapangan.

Mengingat musim kemarau akan segara tiba yang juga merupakan salah satu penyebab terjadinya karhutla.

Kasi Perlindungan Hutan KPH Tabalong Aris Setiawan mengungkapkan “Selain penyuluhan secara langsung kepada masyarakat, Tim Perlindungan Hutan juga melakukan pemasangan spanduk dan leaflet himbauan pencegahan Karhutla.

Sekaligus menandai titik koordinat lokasi mata air terdekat sebagai cadangan sumber air apabila terjadi musibah Karhutla”.

Sumber : https://www.facebook.com/DishutProvKalsel

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Pojok Banua TV

Infografis

IMG-20221228-WA0020
1. Infografis sosmed 10 penyakit
2. Infografis sosmed 10 penyakit
IMG-20221225-WA0006
IMG-20221229-WA0030
TIPS AMANKAN DATA
IMG-20221227-WA0005
PENJUALAN ROKOK BATANGAN

Member JMSI

Network

LAINNYA