Slide Gambar

Peringati Bulan Muharram, Mahasiswa Ini Bagikan Bubur Asyura ke Panti dan Kaum Dhuafa

waktu baca 1 menit
Sabtu, 21 Agu 2021 16:25 0 Nanang Apidae

POJOKBANUA, BANJARMASIN– Himpunan Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah Tahun 2021-2022 Kabinet Upasama UIN Antasari Banjarmasin melaksanakan program kerja dari bidang sosial dan keagamaan yakni peringatan bulan Muharram dengan pembagian bubur asyura di Langgar Al-Inayah, Sabtu (21/8/2021).

Ketua Himpunan Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah UIN Antasari, Muhammad Fikri Dzikri menyampaikan, setelah salat zuhur, bubur yang sudah diolah ini dibagikan kepada anak panti dan kaum dhuafa.

Ia berharap, dapat mewujudkan kepedulian terhadap sesama dan kesadaran akan pentingnya berbagi terhadap lingkungan sosial.

Pembagian bubur itu dilaksanakan di Panti Asuhan Harapan, Jalan A. Yani, Veteran, Belitung, Gatot Subroto, K.S Tubung, Pekauman sampai Kelayan Banjarmasin.

Info Iklan

Kemudian, dilanjutkan dengan mengaji di Langgar Al-Inayah dengan agenda pembacaan Surah Yasin dan ceramah agama. (NS/PR)

 

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Pojok Banua TV

Infografis

PENJUALAN ROKOK BATANGAN
IMG-20221225-WA0006
2. Infografis sosmed 10 penyakit
IMG-20221227-WA0005
TIPS AMANKAN DATA
1. Infografis sosmed 10 penyakit
IMG-20221229-WA0030
IMG-20221228-WA0020

Pemilu Serentak 2024

Pemilu Serentak 2024

Pemkab Banjar

pemkab banjar

Member JMSI

PWI

Network

LAINNYA